Dukung Ketahanan Pangan, Kalapas Pohuwato Tanam Bibit Jagung

TajukJurnalis.Com, POHUWATO- Sebagai bentuk kontribusi dalam mendukung program pemerintah Indonesia khususnya dalam bidang ketahanan pangan, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIb Pohuwato Upt Kanwil Kemenkumham Gorontalo melakukan lounching kegiatan kemandirian Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) berupa penanaman bibit jagung di Lokasi perkebunan milik Lapas, Senin (06/03/2023).Program Kegiatan Kemandirian di Lembaga Pemasyarakatan ini di hadiri langsung oleh Kepala […]