Buka Musda ke-13, Amran Mahmud Ajak Muhammadiyah dan Aisyiyah Bersinergi Dukung Program Pemkab

Tajukjurnalis.com,Wajo – Bupati Wajo, Amran Mahmud mengajak kepada seluruh warga Muhammadiyah dan Aisyiyah untuk terus bersinergi dalam memajukan Wajo. Menurutnya, Muhammadiyah dan Aisyiyah selama ini turut ambil bagian dalam mendukung segala kebijakan dan pemerintah daerah.Hal tersebut disampaikan Amran Mahmud saat membuka Pelaksanaan Musyawarah Daerah ke-13 Muhammadiyah dan Asiyiyah Kabupaten Wajo yang digelar di Lapangan Merdeka […]